DECEMBER 9, 2022
Bisnis

Tips Sukses Memulai Bisnis Minuman Kekinian di Tengah Persaingan Ketat

image
Tips Sukses Memulai Bisnis Minuman (PIxabay)

Lokasi usaha yang strategis, seperti area dengan lalu lintas tinggi, dapat membantu memperkenalkan bisnis lebih cepat.

5. Manfaatkan Promosi Online

Di era digital, media sosial menjadi alat promosi utama. Kelola akun bisnis secara profesional dan lakukan promosi rutin untuk menjangkau pasar lebih luas.

Baca Juga: IHSG Ditutup Melemah, Terimbas Pelemahan Bursa Asia dan Ketidakpastian Kebijakan Bank Sentral Jepang

6. Sesuaikan dengan Modal

Modal bukanlah penghalang, tapi sesuaikan konsep bisnis dengan kemampuan finansial. Cari supplier bahan baku dengan harga bersaing untuk menekan biaya produksi.***

Halaman:
1
2
Sumber: YouTube Bisnis Bagus

Berita Terkait