Pecinta Kucing Wajib Tahu! Ini 7 Penyebab Mata Kucing Berair dan Cara Mengatasinya
- Penulis : Imron Fauzi
- Jumat, 13 September 2024 21:30 WIB

Penyebabnya karena ada sumbatan paa pembuangan air mata dipicu oleh sinusitis atau rinitis. Dalam hal ini biasanya kucing ras Brachycephalic (berwajah datar) yang sering di sebut exotic shorthairs ( persia modern).
6. Mata Kering
Mata kering pada kucing adalah kondisi yang dapat menyebabkan ketidaknyamanan dan masalah kesehatan serius jika tidak ditangani dengan baik.
Baca Juga: Kewenangan Pemda Naikkan HET LPG Bersubsidi Bisa Timbulkan Persoalan
Gejala utama dari mata kering ini termasuk mata tampak berwarna merah, penurunan produksi air mata, dan mungkin disertai dengan rasa gatal atau peradangan. Kondisi ini dapat dipicu oleh berbagai faktor, termasuk infeksi, gangguan autoimun, atau bahkan paparan lingkungan yang kering.
7. Infeksi Saluran
Infeksi saluran napas bagian atas pada kucing adalah kondisi umum yang sering terjadi dan dapat disebabkan oleh berbagai patogen, termasuk virus, bakteri, atau jamur.
Baca Juga: PLN Indonesia Power Catat Laba Bersih hingga Rp8,19 Triliun
Gejala infeksi ini mirip dengan flu pada manusia dan biasanya mencakup bersin, batuk, hidung berair, dan mata berair.
Infeksi saluran napas bagian atas dapat membuat kucing merasa tidak nyaman dan mungkin mengganggu nafsu makannya, yang pada gilirannya dapat mempengaruhi kesehatan umum kucing. Untuk mengatasi masalah ini, pemilik kucing perlu memahami penyebab dan cara penanganannya dengan tepat.
Cara Mengatasinya
Baca Juga: Tanda-Tanda Luar Biasa Saat Kelahiran Nabi Muhammad SAW yang Jarang Diketahui!
Cara mengatasi dalam pencegahan gejala ini untuk kamu bisa lebih protektif dalam hal yang menyebabkan mata kucing sering terinfeksi.