DECEMBER 9, 2022
Humaniora

Maba Wajib Tahu! 5 Tips Atur Rencana Kuliah di Semester Pertama hingga Akhir Ala Anisah Sopiah

image
Study Planning Kuliah (Istock- KSChong)

BISNISABC.COM - Mengatur rencana kuliah dari semester pertama hingga akhir merupakan langkah penting agar perjalanan akademis berjalan lancar dan sukses.

Namun para maba karena ketidaktahuannya segala organisasi atau segala kegiatan semuanya diambil, tidak mempertimbangkan bagaimana kedepannya apakah itu akan sangat memudahkan manajemen waktunya untuk tidak menggangu waktu pelajaran akademiknya.

Berikut adalah beberapa tips ala Anisah Sopiah untuk mengatur rencana kuliah yang bisa kamu terapkan:

Baca Juga: Jota Tampil Memukau sebagai Penyerang Tengah, Liverpool Menang 2-0 atas Ipswich Town

1. Melakukan Eksplorasi Kampus

Untuk Semester Pertama kuliah jangan terlebih dulu untuk terburu-buru untuk memasuki banyak organisasi.

Tapi kamu harus lebih dulu mengenal lebih dalam seperti apa kampusmu, perbanyak pengetahuan tentang informasi-informasi seputar mengenai keperluan KTM.

Baca Juga: Bagaimana Cara Membangun Personal Branding? Begini Penjelasan dari Caroline Castrillon

Lakukan observasi mengenal seluruh tempat yang ada di kampus, seperti lab, tempat-tempat perpustakaan, ketersediaan beasiswa apa aja, hal ini supaya kamu persiapkan untuk mengikuti pertukaran pelajar untuk kamu ikuti nantinya.

Ini sangat bermanfaat untuk kamu jika mengetahui informasi ini, jangan sungkan untuk bertanya hal apapun pada kating (Kaka tingkat ), atau pihak-pihak yang terkait, agar kamu bisa memanfaatkan kebutuhan study kamu dengan optimal.

2. Buat plan study

Baca Juga: Soal Hilangnya Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep, Aktivitis 98 Lapor ke Polda Metro Jaya

Di semester 2 Buat Planing studi kamu dengan menargetkan Nilai IPK, keputusan mengikuti kegiatan non akademik, mengikuti komunitas dan ini harus keputusan diri kamu, jangan menuruti pendapat orang lain.

Kamu harus pikiran apa yang kamu dapat jika kamu mengikuti organisasi ini, sebisa mungkin organisasi ini benar-benar sangat produktif sehingga pada akhir bisa membuahkan hasil bagi diri kamu .

3. Mengikuti kegiatan apapun

Baca Juga: Orasi Denny JA: Mencari Dua Karakter Paus Fransiskus

Di semester 3 dan 4 ini kamu boleh mengikuti segala perlombaan yang tersedia di kampus, setelah kamu berhasil mengikuti organisasi cari pengalaman di luar untuk terus meng improve perkembangan kamu dari organisasi, cari pengalaman sebanyak mungkin sehingga membuat skill kamu terus terasah.

4. Mencari Banyak Networking

Di semester 5 dan 6 ini pastinya kamu di sibukkan dengan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan  pembuatan persiapan pelatihan proposal-proposal, setelah kamu selesai dalam aktivitas- aktivitas non akademik, di tahap ini kamu harus bisa fokus ke akademik untuk bisa mendapatkan nilai yang maksimal.

Baca Juga: 3 Skil Ini Bikin Lulusan SMA Dapat Gaji Besar Saat Masuk Dunia Kerja

Manfaat kan selama KKN kamu, kamu Explorer tentang pengetahuan yang kamu miliki untuk kamu realisasikan di kehidupan nyata, dengan perbanyak sharing kepada jurusan- jurusan lain, maupun di masyarakat di sekitar.

Dan selipkan untuk memulai memikirkan judul skripsi apa yang perlu kamu ambil, mulai rancang dengan pembuatan proposal sehingga kamu bisa mengoptimalisasikan di semester selanjutnya.

5. Optimalisasi Pembuatan Skripsi

Baca Juga: Terungkap! Inilah Alasan Mengapa Beberapa Pekerjaan Mensyaratkan Tinggi Badan

Di semester akhir - akhir 7 sampai 8 ini pasti kalian akan mulai sibuk dengan magang setelah kamu melewati KKN.

Di semester ini sebisa mungkin kamu cari tempat-tempat magang yang sangat bagus dan relevan yang bisa membuat kamu ini sangat  bermanfaat di portofolio kamu.

Dan mulai bimbingan dengan dosen pembimbing kamu, Untuk Konsul judul penelitian yang perlu kamu teliti lebih lanjut.

Optimalisasikan di semester 8 dengan benar sampai kamu bisa di tahap yudisium.

Dan kamu bisa lulus dengan tepat waktu, gunakan waktu- waktu semester akhir ini dengan sebaik mungkin, agar kamu tidak lagi menambah pembayaran UKT.***

Penulis: Putri Najwa Kiromah

Berita Terkait